Bedak Bayi Sebabkan Kanker, Johnson Diminta Berhenti Operasi

Minggu 23-04-2023,09:56 WIB
Reporter : Bustamil Arifin
Editor : Bustamil Arifin

Investigasi yang dilakukan oleh Reuters pada Desember 2018, mengungkapkan bahwa Johnson & Johnson tahu selama beberapa dekade tentang tes yang menunjukkan bedaknya terkadang mengandung asbes karsinogenik.

Tetapi Johnson & Johnson merahasiakan informasi tersebut dari regulator dan publik. Johnson & Johnson mengatakan bedak bayi dan produk bedak lainnya aman, tidak menyebabkan kanker dan tidak mengandung asbes.

Tags :
Kategori :

Terkait

Terpopuler