Jadwal Seleksi CPNS Segera Dibuka, Simak Syarat Dan Cara Daftarnya

Senin 13-02-2023,09:20 WIB
Reporter : Abdul Majid
Editor : Abdul Majid

• Mempunyai kualifikasi pendidikan sesuai persyaratan formasi yang ditetapkan.

• Sehat secara jasmani dan rohani

• Bersedia ditempatkan di seluruh NKRI atau negara lain berdasarkan ketentuan instansi pemerintah.

Untuk beberapa instansi tertentu juga memberikan persyaratan tambahan, biasanya antara instansi satu dengan yang lainnya berbeda, tergantung dengan posisi serta jabatan yang dilamar.

Baca Juga: BLT PKH Anak Sekolah 2023 Segera Cair, Simak Syaratnya Berikut ini

Selain syarat secara umum, Anda juga perlu menyiapkan dokumen dokumen persyaratan yaitu:

• Foto atau scan KTP elektronik

• Hasil scan Kartu Keluarga (KK)

• Pas foto formal berlatar belakang merah terbaru berukuran 4×6 cm sebanyak 4 lembar

• Fotokopi ijazah terakhir sesuai formasi yang dilamar dan transkrip nilai terlegalisir dari pihak instansi pendidikan

• Surat keterangan akreditasi jurusan dan lembaga pendidikan dari BAN PT (Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi)

• Hasil scan surat lamaran pekerjaan bertanda tangan

• Scan surat keterangan atau pernyataan akan mengikuti seleksi CPNS 2023 bermaterai sesuai peraturan perundang-undangan

Secara resmi link pendaftaran CPNS 2023 belum dikeluarkan oleh KemenPAN RB, namun apabila melihat pada saat seleksi PPPK guru dan tenaga kesehatan pada September 2022.

Berikut ini tahapan-tahapan mendaftar CPNS:

• Langkah awal silahkan Kunjungi portal https://sscasn.bkn.go.id

Tags :
Kategori :

Terkait

Terpopuler