Dalam Sebuah Rekomendasi Muktamar, NU Dengan Tegas Menolak Khilafah.

Dalam Sebuah Rekomendasi Muktamar, NU Dengan Tegas Menolak Khilafah.

Dari pada bercita-cita dan berusaha untuk menyatu padukan umat Islam dalam negara tunggal sedunia yaitu negara khilafah, Nahdlatul Ulama memilih jalan lain, mengajak umat islam menempuh visi baru mengembangkan wacana baru tentang fikih, yaitu fikih yang akan dapat mencegah eksploitasi atas identitas, menangkal penyebaran kebencian antar golongan, mendukung solidaritas dan saling hargai perbedaan antara manusia, budaya dan bangsa-bangsa di dunia, serta dukung tatanan dunia yang sungguh-sungguh adil dan harmonis.

Tatanan yang didasarkan penghargaan atas hak-hak yang setara serta martabat setiap umat manusia. Visi seperti inilah justru akan mampu mewujudkan tujuan-tujuan pokok syariah.

Sumber: