Hati-hati Konsumsi Kedelai Utuh Buat Ibu Hamil

Hati-hati Konsumsi Kedelai Utuh Buat Ibu Hamil

Ilustrasi kedelai utuh. --Foto: Antara

Selain itu, Noroyono juga menjelaskan bahwa kelebihan zat besi dapat menjadi masalah lain karena dapat menginduksi oksidasi lemak yang dapat menyebabkan kematian sel dalam tubuh.

Lebih lanjut, zat besi dapat bersifat toksik atau menjadi racun dalam tubuh jika jumlahnya berlebihan. Hal ini disebabkan karena protein tidak dapat mengikat zat besi dengan cukup sehingga besi menjadi radikal bebas dalam tubuh.

"Jika dalam jumlah tertentu, keadaan ini dapat merusak semua, termasuk besi. Selama terikat, besi tidak akan berkarat, tetapi jika besi menjadi bebas, seperti karat dalam kehidupan sehari-hari karena besi bebas," kata dia.

Sumber: